Tomohon, LOSNITO Campus - 40 Finalis Nyong Nona Sulut 2014 mengunjungi dan tata muka dengan siswa-siswi SMP_SMA Lokon, Rabu (27/8). Sekitar jam 9 pagi, rombongan sudah sampai di kampus Losnito.
Student Ambassador SMP-SMA Lokon berserta beberapa guru menyambut mereka di lobby. Setelah itu, rombongan diantar keliling kampus dan akhirnya masuk ke Minitheatre untuk acara tatap muka dengan pihak sekolah dan siswa.
"Sekolah kami tidah hanya mengajarka intelektual saja, tetapi pendidikan karakter juga kami laksanakan dan itu tertuang dalam kurikulum. Kami mengetrapkan kurikulum berbasis kehidupan" ucap Kepsek SMA Lokon Max Imbang.
Selanjutnya dikatakan bahwa menanamkan kebiasan-kebiasan baik seperti bersih dari sampah, apabila bertemu dengan orang mengucapkan selamat pagi atau sore, kepada siswa menjadi bagian dari pendidikan karkater. "Semua itu sudah terjadwal di acara harian" tegas Pak Marthin Senduk, Kepsek SMP Lokon yang ikut menyambut para tamu.
"Dalam pemilihan Nyong Nona Sulut kami juga menilai bagaimana kualitas karakter mereka" ucap pimpinan Rombongan.
Tatap muka ditutup sekitar pukul 12 karena rombongan akan melanjutkan ke sanggar batik Bentenan di Sonder.
Finalis NNS 2014 mendengar ceramah dari Kepsek Lokon |
"Sekolah kami tidah hanya mengajarka intelektual saja, tetapi pendidikan karakter juga kami laksanakan dan itu tertuang dalam kurikulum. Kami mengetrapkan kurikulum berbasis kehidupan" ucap Kepsek SMA Lokon Max Imbang.
Foto Bersama Dengan Latar Belakang Gunung Lokon |
"Dalam pemilihan Nyong Nona Sulut kami juga menilai bagaimana kualitas karakter mereka" ucap pimpinan Rombongan.
Tatap muka ditutup sekitar pukul 12 karena rombongan akan melanjutkan ke sanggar batik Bentenan di Sonder.
0 comments:
Posting Komentar