
Dibuka Siswa Baru SMP-SMA Lokon 2023-2024
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMP-SMA Lokon St. Nikolaus Tomohon TA. 2023-2024 TELAH DIBUKA
Raih Medali Perunggu Kebumian OSN 2024
Raih Perunggu Kebumian OSN 2024. Emily mendapat pujian dari Sekolah dan teman-temannya.
Siswa Lokon sabet Juara di STIBA
Juara 1 Pidato Bhs Inggris, Juara 2 Puisi Bhs Inggris dan Juara 2 Siswa Teladan Iven STIBA 2024
6 Siswa Raih Medali Perak di Ajang GYIIF 2025
Tim SMA Lokon meraih Medali Perak di ajang Global Youth Invention and Innovation Fair (GYIIF) 2025 kategori Social Science (Secondary)
Siswa Lokon Raih Banyak Prestasi
Banyak selamat atas prestasi yang diraih siswa/i SMA Lokon St. Nikolaus Tomohon, atau biasa disebut Losnito selama 2 minggu ini
Tampilkan postingan dengan label Paskibraka. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Paskibraka. Tampilkan semua postingan
28 Oktober 2016
Profile Siswa: "Bangga Menjadi Paskibraka Tomohon"

Holly Maria Lala dan Prissy Ngala, 2 Siswa SMA Lokon Paskibraka Tomohon
LOSNITO NEWS - Setelah melalui proses seleksi dari Pemkot Tomohon, terpilih dua siswa SMA Lokon menjadi anggota Paskibraka (Pasukan Pengibar Bendera Pusaka) Kota Tomohon. Rasa bangga bercampur dengan semangat kebangsaan yang membuncah di hati dua siswa Lokon ini.
Holy Maria Lala, siswa kelahiran Tomohon, 16 tahun lalu, dan kini masih duduk di kelas XI, menyatakan perasaan...
07 Maret 2013
Dandim Minahasa, Pembina Upacara di SMA Lokon
LOSNITO -Upacara bendera SMA Lokon, mendatangkan Kapolres Tomohon,
AKBP Marlien Tawas sebaga pembina upacara bendera pada Senin 18 Februari 2013.
Sedangkan Kodim 1023 Minahasa, Letkol Infantri Theo Kawaru menjadi pembina
upacara pada Senin 4 Maret 2013.
Dalam kesempatan itu, AKBP Marlien Tawas menegaskan
pentingnya Bintalfisdis (pembinaan mental fisik dan disiplin) bagi para siswa.
Pembinaan ini akan berpengaruh positif dalam meningkatkan disiplin...
19 April 2010
SMA LOKON SEMARAKKAN HARI PENDIDIKAN NASIONAL 2 MEI 2010

Pembukaan Seleksi Paskibraka di Minitheater
Tim Volley Putra menang 2-0 melawan SMANTO
TOMOHON - Untuk ke sekian kalinya, SMA Lokon seperti yang dituturkan oleh pendamping Guru Olah Raga, Bp. Marselino R. D. Datu, S.Pd dan Bp. Hanny R. Tuerah, S. Pd, mengikuti rangkaian kegiatan dalam rangka Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2010. Kali ini, penyelenggaran peringatan Hari Pendidikan adalah Diknaspora Pemkot Tomohon.
Siswa-siswi...